Empat Prajurit TNI AU Korban Dua Pesawat Tempur Jatuh, Dimakamkan di Dua Lokasi Berbeda

Empat Prajurit TNI AU Korban Dua Pesawat Tempur Jatuh, Dimakamkan di Dua Lokasi Berbeda

Empat prajurit korban kecelakaan pesawat saat latihan formasi di udara, Kamis (16/11/2023)[email protected]


Jenazah korban ditandu karena medan lokasi jatuh pesawat di [email protected]

Akhirnya diperoleh informasi dari aparat teritorial ada dua pesawat jatuh. "Di area Watugede Pasuruan, kemudian diperoleh informasi lagi pesawat satu lagi jatuh di tempat yang berbeda," ujarnya.

Ia mengatakan , TNI-AU menerjunkan tim untuk mengevakuasi. Korban pertama yang ditemukan almarhum Mayor Pnb Yuda Seta dan almarhum Kolonel Pnb Subhan. Disusul almarhum Kolonel Widiono dan almarhum Letkol Pnb Sandhra Gunawan.

Marsma TNI R Agung Sasongkojati. menjelaskan cuaca buruk diduga menjadi penyebab jatuhnya dua pesawat Tempur EMB 314 Super Ucano itu. Namun, TNI- AU masih menunggu penyelidikan dan sedang mencari data recorder. "Pesawat dalam kondisi baik, bagus, crew-nya juga dalam keadaan bagus," pungkasnya. (*)

Sumber:

b