Bukti Harmonisasi Beragama, Klenteng Hok Sian Kong Gelar Buka Bersama dan Beri Santunan Yatim

Pengurus Kelenteng Hok Sian Kiong bersama Wali Kota Mojokerto Ning Ita-Foto : Dinas Kominfo Kota Mojokerto-
Acara yang sarat akan nilai kebersamaan ini menjadi bukti bahwa Kota Mojokerto adalah kota kecil yang penuh dengan keharmonisan, di mana perbedaan tidak menjadi penghalang, melainkan kekuatan untuk terus maju bersama.
Sumber: