HUT ke 79 RI Tjiwi Kimia

4 Desa di Jember Raih Anugerah Desa Wisata Indonesia

4 Desa di Jember Raih Anugerah Desa Wisata Indonesia

Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Jember, Bambang Rudianto, bersyukur dan bangga 4 desa di Kabupaten Jember raih penghargaan ADWI 2024-Diskominfo Kabupaten Jember for Disway Mojokerto-

Potensi kepariwisataan itu diantaranya pemandian alam atau air terjun dan wisata pantai. Selain itu juga ada potensi pengembangan wisata karena kreativitas masyarakatnya. 

Mengingat, Jember merupakan daerah hybride culture dan pendalungan yang menghasilkan percampuran budaya. Bagi desa yang potensinya di bidang pertanian, pengembangan kewisataannya diarahkan ke agrowisata.

Demikian pula bagi desa yang memiliki potensi kesenian tradisional, pengembangan kewisataannya lebih diarahkan pada wisata seni budaya. (*)

Sumber:

b