ucapan pelantikan wali kota - bupati  - disway moj

72 Ribu Lebih Penumpang KA Manfaatkan Awal Ramadan untuk Mudik ke Kampung Halaman

72 Ribu Lebih  Penumpang KA Manfaatkan Awal Ramadan untuk Mudik ke Kampung Halaman

Ribuan penumpang gunakan layanan KA jarak jauh untuk mudik Lebaran-Foto : Kominfo Provinsi Jatim-

Sementara itu, saat ini tercatat 149.931 pelanggan yang akan turun di stasiun wilayah Daop 8 Surabaya selama masa angkutan lebaran.

BACA JUGA:Tips Ampuh, Menjaga Energi dan Hidrasi saat Berpuasa

Luqman Arif menjelaskan, tanggal keberangkatan paling favorit pelanggan untuk arus mudik yakni H-3 atau 28 Maret 2025, dan untuk arus balik pada H+5 atau 6 April 2025.

KAI Daop 8 Surabaya mengimbau kepada masyarakat yang akan memesan tiket, untuk memastikan kembali data identitas diri pelanggan, jadwal keberangkatan, dan juga relasi KA.

"Jangan sampai salah input data ketika melakukan pemesanan, mengingat peminat KA pada masa angkutan lebaran sangat tinggi," tambahnya. 

Sumber:

b