KPU Jatim Undi Nomor Urut Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur Jatim

KPU Jatim menggelar rapat pleno terbuka pengundian nomor urut paslon Gubernur-Wagub Jatim-Foto : istimewa-
Menurut ketua KPU Jatim Aang Kunaifi, setelah tahapan pengundian nomor urut paslon, selanjutnya adalah tahapan kampanye yang akan dimulai pada 26 September hingga 24 November 2024.
Sumber: