Pemantau JaDI Menjadi Lembaga Pemantau Pertama yang Daftar ke KPU Kota Mojokerto

Presidium Jaringan Demokrasi Indonesia, Jatim, menyerahkan berkas pendaftaran sebagai pemantau Pemilihan serentak di Kota MOjokerto dan sekitarnya kepada Kasek KPU Kota Mojokerto Wiratmoko Imam Santoso-Foto : Elsa Fifajanti-
Ia mengatakan, JaDI sudah melengkapi semua berkasnya, dan siap bekerja untuk melakukan pemantauan yang dijamin oleh Undang-undang. ‘’Setidaknya keberadaan kami tidak liar dan dijamin Undang-undang, ‘’tandasnya. (*)
Sumber: